?Selamat Atas Prestasi Membanggakan dalam
Kompetisi bisnis tingkat internasional, UNIIC (UNI Incubator Consortium) Demo Day 2023, Malaysia (APU)
Second Runner-up, 3rd Winner Indonesia
?Tim Start-Up CREDUCENT
CEO :Benedicta Butarbutar
(Alumni TRM: Wisudawan berprestasi Bidang entrepreneurship)
CCO : M. Fauzi Usda
(Mahasiswa aktif prodi S1 Terapan Teknologi Rekayasa Multimedia)
Kompetisi bisnis tingkat internasional, UNIIC (UNI Incubator Consortium) Demo Day 2023, diikuti oleh berbagai startup dari 16 universitas di berbagai negara Asia (Indonesia, India, Malaysia, Thailand, Kamboja, Laos, Vietnam, dan Filipina), serta Afrika Selatan, menjadi platform yang sangat berharga bagi para mahasiswa untuk mengasah keterampilan kewirausahaan, pemecahan masalah, dan kemampuan komunikasi. Lomba ini menantang peserta untuk menyajikan ide bisnis dalam format pitch yang menarik dan memikat para juri dan audiens.
Selamat kepada Prodi S1 Terapan Teknologi Rekayasa Multimedia, Telkom University, Tim Mahasiswa, Dosen Pendamping, Reviewer dan Mentor atas Prestasi Membanggakan ini.
Semoga dapat menginspirasi dan memotivasi TelUtizen semuanya.